https://cdn2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/jubir-presiden-fadjroel-rachman-dan-anggota-komisi-i-dpr-ri-fraksi-gerindra-fadli-zon.jpg
youtube Najwa Shihab
Juru Bicara Presiden Fadjroel Rachman (kiri), dan Anggota Komisi I DPR RI fraksi Gerindra Fadli Zon (kanan), di acara Mata Najwa, Rabu (12/2/2020) 

Fadjroel Rachman Sentil Prabowo saat Bahas Terorisme, Fadli Zon Beri Reaksi Begini, Penonton Tertawa

TRIBUNNEWS.COM - Staf Khusus Presiden Bidang Komunikasi sekaligus Juru Bicara Presiden Fadjroel Rachman menyinggung sosok Menteri Pertahanan Prabowo Subianto saat membahas tentang terorisme.

Pembahasan tentang terorisme tersebut diungkapkan Fadjroel Rachman saat ia menjadi narasumber di acara Mata Najwa.

Saat Fadjroel Rachman menyentil Prabowo, politisi Gerindra, Fadli Zon pun memberikan tanggapan.

Fadli Zon juga turut menjadi narasumber dalam acara tersebut.

Ia menyanggah penyataan Fadjroel.

Reaksi Fadli Zon bahkan sampai membuat penonton heboh.

Penonton tertawa mendengarnya.

https://cdn2.tstatic.net/newsmaker/foto/bank/images/prabowo-subianto-sering-ke-luar-negeri.jpg
Prabowo Subianto di Jalan Widya Chandra V, Jakarta, Rabu (25/12/2019). (KOMPAS.com/TSARINA MAHARANI)

Dilansir TribunJakarta pada Kamis (13/2/2020), dalam acara tersebut, keduanya membahas wacana pemulangan WNI eks ISIS ke Indonesia.

Seperti yang diketahui, wacana pemulangan WNI eks ISIS belakangan ini menuai polemik.

Tak hanya itu, adanya istilah deradikalisasi yang erat dengan pemerintahan Jokowi sejak awal periode kedua juga menuai perbincangan.

HALAMAN 2 =======>